Jakarta (18/11) PT Bursa Berjangka Jakarta (JFX) melakukan penandatanganan perjanjian kerjasama dengan Asia Pacific Exchange (APEX) yang merupakan salah satu bursa komoditi besar yang ada di Singapura. Bertempat di Hotel Shangri-La Jakarta, kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Bappebti, Ibu Tjahya Widayanti beserta jajaran, Direktur Utama PT Kliring Berjangka Indonesia (Persero), Bapak Fajar Wibhiyadi berserta jajaran dan perwakilan dari anggota bursa dan anggota kliring.
APEX adalah bursa berjangka ketiga yang resmi mendapat persetujuan dari Monetary Authority of Singapore. Produk yang diperdagangkan di APEX meliputi konrak Futures komoditi dan produk turunannya.
Dalam sambutannya Ibu Tjahya menyampaikan, “Diharapkan PT Bursa Berjangka Jakarta dapat terus melanjutkan melakukan kerjasama dengan bursa yang ada di negara lain, untuk mendukung perkembangan industri perdagangan berjangka yang ada di Indonesia”.
Setelah sambutan selesai, kegiatan selanjutnya adalah Pemotongan Tumpeng Pertama yang dilakukan o....
Review 2020
Bursa Berjangka Jakarta (BBJ) atau&....
Jakarta Futures Exchange (JFX), 19 Agustus 2021. Genap 76 tahun Kemerdekaan R....
Pada tanggal 30 Januari 2018 JFX menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS-LB) ....